pembuatan perkedel tahu wortel ini memang sangat mudah dicari sirumah-rumah makan ,tetapi alangkah baiknya jika kita buat sendiri dirumah karana kita lebih mengetahui bahan-bahan yang kita gunakan.yuk kita sama-sama kita menyimaknta
Bahan-bahan
-
bahan utama :
-
6 buah tahu putih
-
3 buah wortel ukuran kecil hingga sedang
-
1/2 ikat daun kucai
-
1 butir telor
-
1/2 sdt merica
-
secukupnya garam
-
bahan tambahan :
-
2 butir telur
-
minyak goreng
Langkah
- Pertama bersihkan wortel lalu serut wortel atau potong seperti korek api, kemudian potong daun kucai yang telah dicuci.
- Hancurkan tahu menggunakan tangan, lalu campurkan wortel dn daun kucai tadi, kemudian tambahkan 1 butir telor, merica, dan garam, aduk hingga rata
- Lalu kemudian masukkan dalam loyang dan kukus kurang lebih 15 menit sampai tahu nya matang
No comments:
Post a Comment